| Petitum |
- Mengabulkan Permohonan Pemohon untuk seluruhnya.
- Menetapkan ANNA SITOHANG SH, Jenis kelamin Perempuan, lahir di Cekoslovakia, tanggal : 10 Desember 1942, Ibu kandung Pemohon tersebut di atas menderita sakit Demensia dan tidak cakap untuk melakukan tindakan-tindakan dihadapan hukum;
- Menetapkan ANNA SITOHANG SH, Jenis kelamin Perempuan, lahir di Cekoslovakia, tanggal : 10 Desember 1942 berada dibawah Pengampuan Pemohon anak kandung sendiri bernama DONDA MARINA SITOHANG;
- Memberikan izin kepada Pemohon selaku wali pengampu dari Ibu Kandung Pemohon untuk dapat melakukan perbuatan hukum melakukan pengurusan harta atas nama Ibu Pemohon yaitu :
- Sebidang tanah seluas 150 M2 berikut bangunan rumah diatasnya, yang terletak di Kel. Cempaka Putih, Kec. Ciputat, Kab. Tangerang, Prov. Jawa Barat (Sekarang Kel. Cempaka Putih Timur, Kec. Ciputat, Kota Tangerang Selatan, Prov. Banten) tercatat dalam Sertipikat Hak Milik Nomor : 01125 dengan Gambar Situasi No. 8007 tanggal 28 Juli 1993 atas nama Pemegang Hak ANNA SITOHANG, SH;
- Surat Pelepasan Hak / Ganti Rugi No. 592.2/92/1990 tanggal 01 Agustus 1990 atas tanah seluas 7.680 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Surat Pelepasan Hak / Ganti Rugi No. 592.2/94/1990 tanggal 01 Agustus 1990 atas tanah seluas 3.600 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/345/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 6.480 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/342/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 17.500 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/340/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 20.000 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/338/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 16.200 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/337/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 12.800 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/336/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 10.800 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/335/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 12.960 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Akta Penyerahan / Ganti Kerugian Tanah No. 592.2/295/Akta/1987 tanggal 15 Mei 1987 atas tanah seluas 19.440 m2 yang dikeluarkan oleh Camat Pantai Labu, Kab. Deli Serdang, Prov. Sumatera Utara;
- Surat Keterangan No. 593/503/Prt/V/2008 tanggal 28 Mei 2008 atas tanah seluas 350.000 m2 yang dikeluarkan oleh Pengulu Partimbalan, Kec. Bandar Masilam, Kab. Simalungun, Prov. Sumatera Utara
- Tabungan Bank Mandiri No Rekening 105-00-1108597-8 atas nama Anna Sitohang.,S.H
- Tabungan Bank BCA No Rekening 0221940295 atas nama Anna Sitohang.,S.H
- Tabungan Bank BCA No Rekening 0221732421 atas nama Anna Sitohang.,S.H
- Membebankan biaya permohonan kepada Pemohon.
Apabila Majelis Hakim Pemeriksa perkara ini berpendapat lain maka mohon putusan perkara yang seadil-adilnya (ex aequo et bono); |